PENDIDIKAN FORMAL
Saat ini ada 3 pendidikan formal di Mumtaza yang telah mendapatkan izin operasional resmi dari Negara Republik Indonesia, Yaitu :
1. Madrasah Tsanawiyah
2. Madrasah Aliyah
3. Pendidikan Diniyah Formal (PDF) Ulya.
KONSULTAN PENDIDIKAN LUAR NEGERI
Sejak Tahun 2009 kami telah menyelenggarakan pendidikan non formal persiapan kuliah di Mesir, sejak Tahun 2019 kami melebarkan sayap membuka jalur kuliah ke Turki, dan mulai Tahun 2022 ini kami membuka jalur untuk kuliah di Pakistan, Yaman, Russia, dan Jerman.
PONDOK PESANTREN
Seluruh program formal maupun non formal Mumtaza Center terintegrasi di dalam satu kompleks Pondok Pesantren yang merupakan role model pendidikan Islam yang paling populer di Indonesia.
Sabtu, 8 April 2023 seluruh siswa MTs dan MA Internasional Mumtaza dengan bangganya berfoto dengan buah karya mereka di depan gedung Mumtaza Center, sebuah karya tulis yang merupakan bukti otentik bahwa mereka memiliki kemampuan dalam melahirkan ide, menyusunnya kedalam kerangka, kemudian menuangkannya melalui tinta di lembar lembar kertas dan menyusunnya menjadi sebuah buku, sebuah privilege … selengkapnya
6364cdd213fb0570b5ca57b02d71ecea
80ef7d37f5d89a055856dc79830a1c22
6364cdd213fb0570b5ca57b02d71ecea
80ef7d37f5d89a055856dc79830a1c22
Are you in need of professional education help?
Don't hesitate to contact Mumtaza Center for Education. We have helped many student in the same situations as you're probably in. We hope to hear from you soon.
THE TEAM

Pengasuh Pondok Pesantren Mumtaza
Ahmad Hafifi, Lc., M.A.
Statistik
Tahun 2019 ini, sekitar 6000-an calon mahasiswa dari seluruh Indonesia yang mengikuti seleksi penerimaan Mahasiswa di Timur Tengah dan hanya 1000 mahasiswa yang diterima. 239 di antara yang diterima di Universitas Al Azhar adalah calon Mahasiswa binaan Mumtaza Center.
MESIR
TURKI
YAMAN
RUSIA
SUDAN
PAKISTAN
YORDANIA
"Be sure that there is something waiting for you after much patience, to astonish you to to a degree that you forget the bitterness of the pain."
"Yakinlah, ada sesuatu yang menantimu setelah sekian banyak kesabaran (yang kau jalani), yang akan membuatmu terpana hingga kau lupa betapa pedihnya rasa sakit. "